PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. MITRA USAHA INDONESIA

ZAINUDDIN, ZAINUDDIN (2022) PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. MITRA USAHA INDONESIA. JURNAL MANAJEMEN DIVERSITAS, 2 (3). pp. 161-171. ISSN 2746-5764

[img] Text
Jurnal DIVERSITAS FebJayabaya Agustus 2022 - Zainuddin dan Mohamad Allail Fauzul.docx.pdf

Download (454kB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Mitra Usaha Indonesia. Data dikumpulkan dari sampel sebanyak 47 karyawan perusahaan dengan menggunakan kuesioner. Selanjutnya dianalisis dengan metode analisis regresi linier sederhana untuk menguji pengaruhnya. Hasil penelitian menunjukkan motivasi kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Mitra Usaha Indonesia. Berdasarkan nilai koefisien determinasinya, diketahui bahwa pengaruh tersebut sebesar 56,4%, sedangkan sisanya sebesar yang sebesar 43,6% dipengaruhi oleh faktor lain.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1-Manajemen
Depositing User: MR ZAINUDDIN ZAINUDDIN
Date Deposited: 24 Aug 2022 04:37
Last Modified: 24 Aug 2022 04:37
URI: http://repo.jayabaya.ac.id/id/eprint/2403

Actions (login required)

View Item View Item